Makanan Berkolesterol Tinggi Yang Harus Anda Hindari


Setiap dokter pasti meminta Anda untuk menjaga tingkat kolesterol. Kolesterol yang tinggi dapat berakibat buruk pada kesehatan. Anda bisa terkena stroke, jantung dan penyakit berbahaya lainnya. Berikut beberapa makanan yang berkolesterol tinggi yang harus Anda hindari

1. Kerang
Kerang memiliki kolesterol yang tinggi. Jadi jika Anda makan maka perhatikan porsi yang di makan. Jenis kerang yang berkolesterol tinggi adalah tiram, kerang dan kepiting.

2. Keju
Krim keju memiliki tingkat kolesterol yang tinggi. Jadi saat Anda mengoleskan keju ke roti perhatikan jumlah kejunya.

3. Bebek
Daging bebek berbeda dengan daging ayam. Daging bebek memiliki kadar minyak yang tinggi. Meskipun kaya akan protein dan vitamin B juga mengandung kolesterol yang tinggi. Jadi Anda tetap memperhatikan porsi makannya.

4. Es krim
Makanan lezat ini bisa membunuh Anda karena kandungan kolesterolnya.

5. Kuning telur
Jika Anda memiliki kolesterol tinggi, hindari makan kuning telur, jika pun Anda menginginkannya cukup 1 butir saja 1 minggu.

6. Burger, pizza dan makanan cepat saji lainnya
Makanan cepat saji biasanya sangat buruk untuk kesehatan Anda karena memiliki kolesterol yang tinggi.

7. Udang
Udang merupakan makanan rendah lemak namun tinggi kolesterol. Jika Anda menginginkan udang padahal Anda memiliki kolesterol yang tinggi makan Anda cukup makan 3 ekor saja dalam waktu 3 bulan.

0 Response to "Makanan Berkolesterol Tinggi Yang Harus Anda Hindari"

Post a Comment

Terimakasih sudah meninggalkan jejak :)